"Telah ada di Jepang sejak tahun 1998, ini adalah aula acara kesepuluh Zepp Hall Network, dengan delapan tempat di Jepang dan satu lagi di Taiwan, Zepp New Taipei," ujarnya.
Untuk kepedulian terhadap insan musik, Kasyara Band ikut serta dalam konser Doa Untuk Zamani. Konser tersebut digelar untuk membantu pemulihan kesehatan vokalis Slam ini usai menjalani operasi tulang belakang.
Baca Juga: Film Korea Ini Jangan Ditonton Sendirian
"Kondisi Zamani Slam sekarang sangat mengkhawatirkan atas penyakit yang dideritanya. Zamani Slam menderita sakit skoliosis atau tulang belakang melengkung," Faizal.
"Saat ini beliau perlu memakan obat penahan sakit untuk sementara sambil menunggu proses pembedahan yang direncanakan dilakukan awal November 2022," katanya. ***
Artikel Terkait
Rekomendasi Film Horor Seram di Netflix, Penuh Jumpscare!
Film Korea Ini Jangan Ditonton Sendirian
Chandra Liow Buka Suara Terkait Tudingan Kekerasan Indira Ayu Maharani Adalah Tidak Benar
Selamat, Achmad Syaban Lolo Resmi Jadi Ketua Pengurus AJV Divisi Hiburan 2022/2023
Kementrian Luar Negeri Sambut Baik Indonesia Tuan Rumah Confederation of ASEAN Journalist yang ke 20