Kuliner Kekinian Vibe Asik di PIK

- Kamis, 24 Agustus 2023 | 08:49 WIB
 Ilustrasi Cove at Batavia PIK. (Foto: PortalRepublik/ Instagram @fachrullllll)
Ilustrasi Cove at Batavia PIK. (Foto: PortalRepublik/ Instagram @fachrullllll)

DNEWSSTAR - kuliner PIK (Pantai Indah Kapuk) juga memiliki daya tarik yang mampu memantik khalayak ramai.

Sejumlah restoran atau tempat makan yang menyajikan beragam kuliner andalan di PIK membuat penasaran banyak orang.

Mulai dari hidangan khas Nusantara, fusion food, hingga kudapan kekinian yang hits.

Kuliner PIK kerap menjadi buruan kaum foodies karena ragam dan sajiannya yang menggugah selera.

Baca Juga: Presiden Jokowi Kenakan Pakaian Khas Kesunanan Surakarta pada HUT Ke-78 RI

Nah, kalau akhir pekan ini Anda berencana untuk healing atau melepas penat.

tak ada salahnya untuk mengarahkan tujuan Anda ke PIK atau Pantai Indah Kapuk.

Kuliner PIK: COVE At Batavia

Cove at Batavia adalah sebuah kawasan wisata kuliner di PIK yang mengusung konsep tempat nongkrong di area terbuka.

Spot rekreasi ini memiliki luas sekitar 13,5 hektar dengan pesona keindahan hamparan laut.

Dilengkapi dengan jembatan cantik dan panggung pertunjukan, kawasan kuliner PIK yang satu ini menghadirkan suasana romantis.

Banyak kafe dan restoran di COVE at Batavia yang menawarkan ragam sajian kuliner.

Seperti Sushi Hiro, Cosmic Dog, Gelato Secrets, Hiyoten, Hot Stuff, La Brezza, Living Stone, Ringan Jakarta.

Lalu ada, Oyster Dealer, Okayu No Ohsho. Selain itu, masih ada Pancious Go, This Earth, 3 Mongkis, Ask for Patty, Lawless Burger, Pizzza Dealer, dan banyak lagi.

Halaman:

Editor: Firmansyah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Kue Talam Labu Kuning Gula Aren, Ini Resepnya

Kamis, 7 September 2023 | 10:58 WIB

Kuliner Kekinian Vibe Asik di PIK

Kamis, 24 Agustus 2023 | 08:49 WIB

Build Hero Layla Tersakit 2023

Selasa, 6 Juni 2023 | 01:05 WIB
X